Sosok Kapolsek Kuningan Baru, Kompol Bambang Poernomo, Punya Segudang Pengalaman dan Prestasi

Kompol Bambang Poernomo resmi menjabat sebagai Kapolsek Kuningan. Ini sosok dan deretan prestasinya

|
Penulis: Ahmad Ripai | Editor: Mutiara Suci Erlanti
Tribuncirebon.com/Ahmad Ripai
Kapolsek Kuningan, Kompol Bambang Poernomo 

"Adanya pelaksanaan mutasi ini semoga menjadi motivasi untuk pelayanan lebih baik terhadap lapisan masyarakat," katanya.

Mengenai pelaksanaan mutasi tentu seluruh personel Polri harus siap mengemban segala bentuk penugasan di mana pun.

"Tak terkecuali para perwira yang harus selalu siap jika suatu saat nanti dipindahtugaskan ke daerah, atas nama jajaran Polres Kuningan, saya mengucapkan terima kasih kepada pejabat yang akan pindah atas dedikasinya dan selamat datang bagi pejabat baru yang akan bertugas," ujarnya. (*)

Sumber: Tribun Cirebon
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved