Investasi di Kabupaten Cirebon Meningkat Pesat, Capai 74 Persen Target Tahunan
Realisasi investasi di Kabupaten Cirebon tahun ini sudah tercapai 74 persen.
Penulis: Eki Yulianto | Editor: taufik ismail
Tribuncirebon.com/Ahmad Imam Baehaqi
Gedung MPP Kabupaten Cirebon di DPMPTSP Kabupaten Cirebon, Jalan Sunan Drajat, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon, Kamis (16/2/2023).
"Selain untuk industri, tren ke depan saya lihat di sektor perumahan, hotel dan restoran," ujar dia.
Ia optimistis pada akhir 2023 semua target investasi itu dapat tercapai.
Sebab, beberapa faktor penunjang untuk mewujudkan hal itu sudah ada seperti kemudahan akses penghubung dengan Tol Trans Jawa serta mulai beroperasinya Bandara Kertajati di Majalengka.
"Ini didongkrak dengan adanya operasional Bandara Kertajati di Majalengka. Kita optimis bisa mencapai atau melampaui target," katanya.
Baca juga: Beroperasinya Bandara Kertajati Jadi Peluang Investasi Terbuka di Kabupaten Cirebon
Baca Juga
| Tak Sekadar Target Legislasi, DPRD Kabupaten Cirebon Fokus ke Regulasi yang Menyentuh Warga |
|
|---|
| 10 Kecamatan di Kabupaten Cirebon yang Masuk Daerah Rawan Bencana |
|
|---|
| Viral Video Tawuran di Pasar Jamblang Cirebon, Pelajar Bersweater Putih Berdarah di Tengah Jalan |
|
|---|
| Wakil Ketua DPRD Kabupaten Cirebon Nilai Pemkab Stagnan, PAD Lemah dan Inovasi Mandek |
|
|---|
| Wapres Gibran Kunjungi Kampung Nelayan Citemu Cirebon, Warga Curhat Soal Utang dan Sedimentasi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/cirebon/foto/bank/originals/MPP-Kab-Cirebon-dari-Luar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.