Kecelakaan Maut di Kuningan

Kata Polisi Mengenai Kecelakaan Maut di Jalaksana Kuningan, Identitas Korban Masih Belum Diketahui

Polisi masih melakukan olah TKP dan mencari tahu identitas korban kecelakaan maut di Jalaksana, Kuningan.

Penulis: Ahmad Ripai | Editor: taufik ismail
Tangkapan Layar Video Warga
Kondisi lalu lintas saat evakuasi korban kecelakan maut di Kuningan, Jumat (18/11/2022). 

"Tadi sempat lewat di lokasi kejadian, kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan lalu lintas itu antara motor dengan mobil. Namun, sebab kecelakaan itu saya tidak tahu," kata Liga lagi.

Dia mengatakan, kecelakaan berlangsung sekitar sore tadi dan sempat membuat macet arus lalu lintas.

Namun tidak lama kemudian, sejumlah petugas kepolisian dari Polsek Jalaksana berrgegas ke TKP dan melakukan penguraian arus kendaraan.

"Ya, tadi emang sempat macet. Kan begini, pas kejadian korban yang membonceng itu meninggal dan tergelatak di tengah jalan dan kendaraan lain enggak berani lewat," ujarnya.

"Sekitar berapa menit kemudian, ada mobil patroli Polsek Jalaksana datang dan mengatur kendaraan," ujarnya.

Tribun masih mencari tahu penyebab dan identitas korban meninggal dalam peristiwa itu.

Baca juga: Breaking News, Kecelakaan Maut di Kuningan, Korban Terkapar di Jalan, Kendaraan Tak Berani Melintas

Sumber: Tribun Cirebon
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved