Penemuan Jasad di Gunung Ciremai
Breaking News, Sesosok Jasad Ditemukan di Jalur Pendakian Gunung Ciremai Kuningan
Petugas yang sedang patroli di Gunung Ciremai menemukan sesosok jasad di jalur pendakian.
Penulis: Ahmad Ripai | Editor: taufik ismail
Laporan Kontributor Kuningan Ahmad Ripai
TRIBUNCIREBON.COM, KUNINGAN - Sesosok jasad dengan kondisi memperhatikan ditemukan di jalur pendakian Gunung Ciremai persis di sekitar kawah gunung tertinggi di Jawa Barat tersebut.
"Informasi ada mayat betul terdapat di sekitar kawasan kawah. Namun, kondisi mayat sangat memperhatikan," kata Adi Petugas BTNGC (Balai Taman Nasional Gunung Ciremai) Kuningan, saat dikonfirmasi melalui sambungan selulernya, Rabu (29/10/2025).
Adi mengatakan, awal diketahui ditemukannya jasad tersebut saat sejumlah petugas BTNGC melakukan pengawasan rutin di wilayah hutan gunung.
"Jadi awal mengetahui ada jasad itu dari petugas TNGC yang sedang melakukan pengawasan rutin dan patroli," katanya.
Menyinggung soal kronologi korban meninggal, Adi menjawab hingga kini belum diketahui persis bagaimana kejadiannya.
"Namun, dari hasil laporan petugas patroli kami sudah melakukan kordinasi dengan Polres dan BPBD Kuningan," katanya.
Baca juga: Tenggelam Saat Memancing, Remaja di Kuningan Ditemukan Tak Bernyawa di Sungai Cisanggarung
| CEK Besaran UMK Cirebon, Majalengka, Kuningan, Indramayu Jika UMP Jabar 2026 Naik 10,5 Persen |
|
|---|
| Hasil Drawing Korea Masters 2025: Ginting Hingga Chico Aura Tampil, Apriyani/Fadia Mundur |
|
|---|
| ANJLOK LAGI! Harga Emas Antam di Jogjakarta dan Solo Hari Ini 29 Oktober 2025 Ambruk Segini |
|
|---|
| Jadwal Badminton Hylo Open 2025 Hari Kedua, Fajar/Fikri Hingga Jonatan Christie Tanding |
|
|---|
| ANJLOK LAGI! Harga Emas Antam di Surabaya dan Semarang Hari Ini 29 Oktober 2025 Ambruk Segini |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.