Pemilu 2024

PPP Majalengka Buka Pendaftaran Bakal Caleg Pemilu 2024 Hingga Akhir Tahun 2022

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Majalengka mulai membuka pendaftaran bakal calon legislatif (caleg) Majalengka

Penulis: Eki Yulianto | Editor: Mutiara Suci Erlanti
Istimewa
Pengumuman soal rekrutmen bakal caleg oleh DPC PPP Majalengka 


Sementara, Ketua DPC PPP Majalengka, Muhammad Fajar Shidik menyampaikan, pihaknya berkomitmen mengembalikan minimal 6 kursi dalam pileg 2024 nanti.


Hal itu yang saat ini tengah digelorakan mantan Ketua Umum PMII Kabupaten Majalengka ini. 


"PPP Majalengka tentu fokus menghadapi Pemilu Legislatif (Pileg). Kita sedang ikhtiar pada tahun 2024 nanti, mengembalikan suara partai berlambang kabah pada tahun 1999, yakni 6 kursi atau bahkan lebih," jelas Fajar.

 

Sumber: Tribun Cirebon
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved