Ramalan Zodiak

Ramalan Zodiak Keuangan Sabtu, 11 Desember 2021: Libra Banyak Uang, Leo Hindari Kerugian

Simak ramalan zodiak keuangan Sabtu, 11 Desember 2021 untuk 12 bintang menurut ilmu astrologi.

Tribun Jogja - Tribunnews.com
Ilustrasi Zodiak 

8. Scorpio (23 Oktober – 21 November)

Scorpio, kemungkinan kamu besok akan mengalami untung dan rugi.

Jadi sangat penting untuk kamu mengelola keuanganmu dnegan baik.

9. Sagitarius (22 November – 21 Desember)

Sagitarius, kamu harus berhati-hati dalam menangani keuangan.

Kemungkinan uangmu bisa dicuri.

10. Capricorn (22 Desember – 19 Januari)

Capricorn, peruntunganmu dalam bidang keuangan kurang baik.

Adanya penambahan biaya kesehatan juga bisa menjadi beban tambahan bagimu.

Baca juga: RAMALAN ZODIAK CINTA Jumat, 10 Desember 2021: Hubungan Sagittarius Bak Dongeng, Cancer Emosi

11. Aquarius (20 Januari – 18 Februari)

Aquarius, banyak uang akan tersedia untukmu.

Selain itu kamu juga akan mampu menambah tabunganmu.

Hal ini akan memberimu kepuasan.

12. Pisces (19 Februari – 20 Maret)

Pisces, sirkulasi keuanganmu kurang baik.

Kebutuhanmu yang meningkat dapat membuatmu menghabiskan lebih banyak uang.

Pengeluaran untuk pembangunan rumah juga bisa menjadi beban.

(Tribunnews.com/Kristina Wulandari)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved