Kontool Jadi Trending Topic & Bikin Gagal Fokus Warganet, Ternyata Ini Aplikasi dari Jerman
Kontool Jadi Trending Topic & Bikin Gagal Fokus Warganet, Ternyata Ini Aplikasi Berasal dari Jerman
Editor:
Mutiara Suci Erlanti
Kontool
Buat Netizen Indonesia Geger hingga Masuk Google Trends, Apa itu Kontool? Ternyata ini Fungsinya
"Terima kasih untuk semua emosi positif yang diberikan.
Rekan-rekan saya dan saya sampai berhenti bekerja untuk menanggapi semua komentar yang ada.
Kami senang berada pada gelombang viral
Terima kasih kepada orang Indonesia, kami juga mencintaimu!" kata akun resmi Kontool dalam kolom komentarnya.
• Nih Manfaat Asam Jawa, Bisa Sembuhkan Diabetes, dan Ikuti Cara Keluarkan Gula Darah dalam Tubuh
Meski aplikasi Kontool viral di-bully dan dijadikan candaan oleh netizen Indonesia sehingga viral di Facebook, sepertinya mereka tetap profesional menanggapinya. (*)
