SEA Games 2025
Jadwal Badminton SEA Games 2025: Putri KW Hingga Alwi Farhan Siap Berburu Medali Emas
Berikut jadwal badminton SEA Games 2025 yang akan digelar di Bangkok, Thailand. PBSI menunjuk 10 atlet putra dan 10 atlet putri untuk SEA Games 2025.
Namun untuk Putri KW dan Jafar/Felisha tampaknya tetap main aman demi menghindari skenario kurang mengenakkan.
Terlebih mereka juga masih harus coba peruntungan di BWF World Tour Finals 2025.
Maka dari itu layak dikawal perjuangan utusan Merah Putih di SEA Games 2025, termasuk jajaran andalan yang akan beraksi.
Baca juga: Rekap Hasil Final Badminton Australian Open 2025, Indonesia Juara Umum Setelah Raih 2 Gelar
Jadwal Badminton SEA Games 2025
Minggu, 7 Desember 2025
- Pukul 09.00-14.00 WIB: Tim Beregu Putri Preliminary Round + Perempat Final
- Pukul 15.00-20.00 WIB: Tim Beregu Putra Preliminary Round + Perempat Final
Senin, 8 Desember 2025
- Pukul 09.00-14.00 WIB: Semifinal Tim Beregu Putri
- Pukul 15.30-19.30 WIB: Semifinal Tim Beregu Putra
Selasa, 9 Desember 2025 - REST DAY
Rabu, 10 Desember 2025
- Pukul 10.00-13.00 WIB: Final Tim Beregu Putri
- Pukul 15.00-18.00 WIB: Final Tim Beregu Putra
Kamis, 11 Desember 2025
- Pukul 09.00 WIB: Babak 32 & 16 Besar
Jumat, 12 Desember 2025
- Pukul 09.00 WIB: Babak Perempat Final
Sabtu, 13 Desember 2025
- Pukul 13.00 WIB: Babak Semifinal
Minggu, 14 Desember 2025
- Pukul 12.00 WIB: Babak Final
Daftar Pemain Skuad Badminton Indonesia di SEA Games 2025
Putra
- Alwi Farhan
- Moh Zaki Ubaidillah
- Yohanes Saut Marcellyno
- Prahdiska Bagas Shujiwo
- Leo Rolly Carnando
- Bagas Maulana
- Raymond Indra
- Nikolaus Joaquin
- Jafar Hidayatullah
- Amri Syahnawi
Putri
- Putri Kusuma Wardani
- Mutiara Ayu Puspitasari
- Thalita Ramadhani Wiryawan
- Ni Kadek Dhinda Amartya Pratiwi
- Febriana Dwipuji Kusuma
- Meilysa Trias Puspitasari
- Rachel Allessya Rose
- Febi Setianingrum
- Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu
- Nita Violina Marwah
(Tribunnews.com/Niken)
| Kata-kata Sambutan Upacara Hari Guru Nasional 25 November 2025, Singkat dan Penuh Makna |
|
|---|
| Teks Doa Upacara Hari Guru Nasional 2025, ''Berikanlah Jutaan Kebaikan untuk Guru-guru Kami'' |
|
|---|
| 35 Link Twibbon Hari Guru Nasional 2025, Gratis dan Tinggal Pasang Pakai Foto Sendiri |
|
|---|
| Update Bursa Transfer Persib Bandung, Empat Pemain Merapat Bulan Depan |
|
|---|
| 10 Teks Pidato Hari Guru Nasional 25 November 2025, Khidmat dan Penuh Makna |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/cirebon/foto/bank/originals/Pebulu-tangkis-tunggal-putra-Indonesia-Alwi-Farhanv.jpg)