Khutbah Jumat
Materi Khutbah Jumat Singkat Mengenai Sedekahlah, Agar Hartamu Diberkahi Allah
TribunCirebon.com ingin mengulas tentang satu tema dengan judul Bersedekahlah, Agar Rezeki dan Hartamu Diberkahi Allah.
Penulis: Sartika Harun | Editor: Sartika Rizki Fadilah
TRIBUNCIREBON.COM - Berikut ini terdapat Naskah Khutbah Jumat 24 Oktober 2025 berjudul Bersedekahlah, Agar Rezeki dan Hartamu Diberkahi Allah.
Khutbah Jumat, merupakan elemen penting yang tak bisa dipisahkan dalan pelaksanaan Shalat Sunnah Jumat setiap pekan.
Ajuran untuk menyampaikan khutbah secara singkat terdapat di dalam sebuah hadits riwayat Muslim dan Ahmad berikut ini.
عَنْ عَمَّارِ بْنِ يَاسِرٍ قَالَ إِنِّي سَمِعْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُولُ إِنَّ طُولَ صَلاَةِ الرَّجُلِ وَقِصَرَ خُطْبَتِهِ مَئِنَّةٌ مِنْ فِقْهِهِ فَأَطِيلُوا الصَّلاَةَ وَاقْصُرُوا الْخُطْبَةَ وَإِنَّ مِنْ الْبَيَانِ سِحْرًا (رواه مسلم وأحمد)
Artinya: "Dari Ammar Ibn Yasir (diriwayatkan bahwa) ia berkata: Sesungguhnya aku mendengar Rasulullah ﷺ bersabda: Sesunggunguhnya panjangnya sholat dan pendeknya khutbah seorang khatib adalah tanda kepahaman seseorang tentang agama. Oleh karena itu panjangkanlah sholat dan persingkatlah khutbah; sesungguhnya dalam penjelasan singkat ada daya tarik." (HR Muslim dan Ahmad)
Dalam Islam sendiri menganjurkan supaya khutbah tidak disampaikan terlalu panjang agar jemaah tidak bosan.
Untuk itu, penting bagi para Khotib agar bisa memperhatikan dengan cermat apa yang disampaikan, agar bisa sampai pada pendengar atau jamaah, dan bisa dicerna serta diamalkan sesuai syarat.
Ada berbagai jenis topik khutbah Jumat, namun kali ini TribunCirebon.com ingin mengulas tentang satu tema dengan judul Bersedekahlah, Agar Rezeki dan Hartamu Diberkahi Allah.
Baca juga: Materi Khutbah Jumat Pekan Ini Berjudul Memohon Agar Dijauhkandari Hati yang Mati
Khutbah I
اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ الْمَلِكِ الدَّيَّانِ، الْقَائِلِ فِيْ كِتَابِهِ الْقُرْآنِ: شَهْرُ رَمَضَانَ الَّذِيْٓ اُنْزِلَ فِيْهِ الْقُرْاٰنُ هُدًى لِّلنَّاسِ وَبَيِّنٰتٍ مِّنَ الْهُدٰى وَالْفُرْقَانِۚ. وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى مُحَمَّدٍ سَيِّدِ وَلَدِ عَدْنَانَ، وَعَلَى اٰلِهِ وَصَحْبِهِ وَتَابِعِيْهِ عَلَى مَرِّ الزَّمَانِ. وَأَشْهَدُ أَنْ لَآ إِلٰهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ الْمُنَـزَّهُ عَنِ الْجِسْمِيِّةِ وَالْجِهَةِ وَالزَّمَانِ وَالْمَكَانِ، وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الَّذِيْ كَانَ خُلُقَهُ الْقُرْآنُ أَمَّا بَعْدُ، عِبَادَ الرَّحْمٰنِ، فَإنِّيْ أُوْصِيْكُمْ وَنَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ الْمَنَّانِ . وَقَال: يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اتَّقُوا اللّٰهَ حَقَّ تُقٰىتِهٖ وَلَا تَمُوْتُنَّ اِلَّا وَاَنْتُمْ مُّسْلِمُوْنَ
Hadirin jama’ah Jumat rahimakumullah.
Marilah kita tingkatkan ketakwaan kita kepada Allah swt. dengan melaksanakan perintah-perintah-Nya serta menjauhi larangan-larangan-Nya, karena hanya dengan cara itulah, kita akan mendapatkan keselamatan di dunia dan di akhirat. Dan jangan sekali-sekali kita meremehkan arti sebuah ibadah sekalipun kecil dan ringan bagi kita, Nabi saw bersabda:
«لاَ تَحْقِرَنَّ مِنَ الْمَعْرُوفِ شَيْئًا» رواه مسلم
Artinya: Sekali-kali janganlah kalian meremehkan sebuah kebaikan
Hadirin rahimakumullah.
naskah khutbah Jumat
ceramah Khutbah Jumat
Khutbah Jumat Singkat
materi khutbah Jumat
teks khutbah Jumat
khutbah Jumat
Shalat Jumat
| Materi Khutbah Jumat Pekan Ini Berjudul Memohon Agar Dijauhkandari Hati yang Mati |
|
|---|
| Materi Khutbah Jumat 21 November 2025: Meraih tiga Utama Pintu Surga |
|
|---|
| Naskah Khutbah Jumat Hari Ini Bertemakan 4 Hal yang Akan Ditanyakan saat Hari Kiamat |
|
|---|
| Materi Khutbah Jumat Hari Ini Berjudul Dosa Durhaka kepada Orangtua |
|
|---|
| Teks Khutbah Jumat 14 November 2025, Pentingnya Bertutur Kata yang Baik |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/cirebon/foto/bank/originals/Syahrul-Faidzin-Khutbah-Jumat-2.jpg)