Selebritis
Virgoun Ngaku Khilaf Soal Perselingkuhan, Begini Respon Inara Rusli Singgung Soal Keimanan
Menanggapi hal itu, Inara Rusli bereaksi usai Virgoun memberikan klarifikasi perselingkuhannya.
Penulis: Sartika Rizki Fadilah | Editor: Sartika Rizki Fadilah
TRIBUNCIREBON.COM - Beberapa waktu lalu, Virgoun sempat buka suara perihal kabar perselingkuhannya.
Dalam video klarifikasinya, Virgoun mengaku khilaf atas perselingkuhannya tersebut.
Menanggapi hal itu, Inara Rusli bereaksi usai Virgoun memberikan klarifikasi terkait perselingkuhannya.
Meski tak menyebut langsung nama Virgoun.
Dalam unggahan Inara Rusli dalam instastory akun instagramnya @mommy_starla, ia memposting ayat Al Quran yakni potongan surah Al-Baqarah ayat 1-9 dan ayat 10-18.
Al-Baqarah 1 1-9." tulis Inara Rusli, Sabtu (29/4/2023).
Baca juga: Tak Berkutik, Virgoun Ngaku Salah Soal Perselingkuhan, Kini Berniat Perbaiki Diri
alif lām mīm
1. Alif Lām Mīm.
ذٰلِكَ الْكِتٰبُ لَا رَيْبَ ۛ فِيْهِ ۛ هُدًى لِّلْمُتَّقِيْنَۙ ٢
2. Kitab (Al-Qur'an) ini tidak ada keraguan di dalamnya; (ia merupakan) petunjuk bagi orang-orang yang bertakwa,
الَّذِيْنَ يُؤْمِنُوْنَ بِالْغَيْبِ وَيُقِيْمُوْنَ الصَّلٰوةَ وَمِمَّا رَزَقْنٰهُمْ يُنْفِقُوْنَ ۙ ٣
3. (yaitu) orang-orang yang beriman pada yang gaib, menegakkan salat, dan menginfakkan sebagian rezeki yang Kami anugerahkan kepada mereka,
وَالَّذِيْنَ يُؤْمِنُوْنَ بِمَآ اُنْزِلَ اِلَيْكَ وَمَآ اُنْزِلَ مِنْ قَبْلِكَ ۚ وَبِالْاٰخِرَةِ هُمْ يُوْقِنُوْنَۗ ٤
4. dan mereka yang beriman pada (Al-Qur'an) yang diturunkan kepadamu (Nabi Muhammad) dan (kitab-kitab suci) yang telah diturunkan sebelum engkau dan mereka yakin akan adanya akhirat.
اُولٰۤىِٕكَ عَلٰى هُدًى مِّنْ رَّبِّهِمْ ۙ وَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ ٥
| Diasuh Baim Wong, Kiano dan Kenzo Lupa Sosok Ibu, Paula Verhoeven Sakit Hati |
|
|---|
| Nikita Mirzani Ditahan Polisi Berseteru dengan Bos Skincare, Diduga Lakukan Pemerasan Rp 4 Miliar |
|
|---|
| Putri Anne Bongkar Alasan Lepas Hijab Sebut Arya Saloka dan Inisial A, Sindir Amanda Manopo? |
|
|---|
| Inilah Nama Anak Pertama Mahalini Dibocorkan Orang Terdekat Rizky Febian |
|
|---|
| Momen Verrel Bramasta saat Rapat DPR Disorot, Tampil Percaya Diri hingga Mahir Berbahasa Inggris |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.