Selebritis
Padahal Tidak Syuting Bareng, Arya Saloka dan Amanda Manopo Ketahuan Pakai Baju Couple
Amanda Manopo dan Arya Saloka kedapatan memakai baju couple padahal sedang tidak syuting.
Penulis: Sartika Rizki Fadilah | Editor: dedy herdiana
Bukan Kesal, Arya Saloka Tertawa saat Tahu Amanda Manopo Salah Baca Dialog Ikatan Cinta
Sejak awal penayangannya, sinetron Ikatan Cinta sukses mencuri perhatian.
Berkat akting Amanda Manopo dan Arya Saloka, banyak orang yang mengaku baper akan akting keduanya.
Terlebih, keduanya berperan sebagai suami istri dalam sinetron tersebut.
Tak bisa dipungkiri jika dalam sebuah adegan sinetron ada hal lucu, sama halnya yang dialami oleh Amanda Manopo.
Saat berhadapan dengan Arya Saloka, Amanda Manopo kedapatan salah baca dialog Ikatan Cinta.
Bukannya memasang wajah kesal atau bahkan marah, Arya Saloka justru ngaku terhibur saat Amanda Manopo salah dialog.
Tak hanya itu, suami Putri Anne itu pun tampak tertawa melihat reaksi Amanda Manopo.
Momen tersebut sempat dibagikan di akun Instagram fans Amanda Manopo @mandaskatic.629.
Dalam unggahannya, tampak behind the scene Ikatan Cinta yang menunjukan Amanda Manopo dan Arya Saloka.
Amanda Manopo juga tampak mengenakan penyangga tangan saat duduk di sebelah ranjang Arya Saloka.
Arya Saloka tampak menanggapi dialog yang diucapkan Amanda Manopo dengan ketawa sambil tampak bingung.
"Katanya mau on the script, gimana sih?" ucap Arya Saloka kemudian tertawa.
Nampaknya Amanda Manopo telah memberitahu Arya Saloka bahwa dirinya tak akan melakukan variasi dalam dialognya itu.
Pemeran Andin itu sempat tak sadar saat dikoreksi oleh Arya Saloka dengan membantah koreksi dari pemeran Aldebaran tersebut.
| Diasuh Baim Wong, Kiano dan Kenzo Lupa Sosok Ibu, Paula Verhoeven Sakit Hati |
|
|---|
| Nikita Mirzani Ditahan Polisi Berseteru dengan Bos Skincare, Diduga Lakukan Pemerasan Rp 4 Miliar |
|
|---|
| Putri Anne Bongkar Alasan Lepas Hijab Sebut Arya Saloka dan Inisial A, Sindir Amanda Manopo? |
|
|---|
| Inilah Nama Anak Pertama Mahalini Dibocorkan Orang Terdekat Rizky Febian |
|
|---|
| Momen Verrel Bramasta saat Rapat DPR Disorot, Tampil Percaya Diri hingga Mahir Berbahasa Inggris |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.