TOPIK
Pasar Cigasong Majalengka Terbakar
-
Para pemilik kios yang terbakar di Pasar Cigasong Majalengka enggan berjualan di lokasi lain.
-
Unit Identifikasi dan Investigasi (Inafis) Polres Majalengka, melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) kejadian kebakaran kios dan di area Pasar
-
Si jago merah berhasil melalap empat bangunan kios yang ditempati pedagang untuk berjualan berbagai kebutuhan masyarakat.
-
Dua unit mobil pemadam kebakaran pun langsung diturunkan untuk memadamkan kobaran api.
-
Setelah satu jam berjibaku, petugas pemadam kebakaran dibantu kepolisian dan warga berhasil memadamkan kobaran api di Pasar Cigasong
-
Mereka pun langsung berhamburan menyelamatkan diri yang mana saat pertama kali api diketahui pada pukul 18.15 WIB sangat besar.
-
kobaran api sudah berhasil dipadamkan setelah petugas gabungan berjibaku memadamkan api selama satu jam dari awal terjadinya
-
Kapolsek Cigasong, AKP Atik Suswanti mengatakan, api pertama kali dilihat oleh warga yang berada tak jauh dari lokasi sekitar pukul 18.15 WIB.
-
Peristiwa kebakaran terjadi di sejumlah kios di Pasar Cigasong Majalengka, Rabu (19/5/2021) malam