TOPIK
Pencegahan Covid 19 di Kuningan
-
Tak Ada PSBB di Kuningan, Bupati Batasi Jam Operasional Pasar, Swalayan, Toko Modern, dan Kafe
Pengelola toko harus melaksanakan pengecekan suhu dengan menggunakan thermal gun atau alat lain bagi pelanggan.