Manuver Transfer Persib: Bojan Hodak Lepas Satu Pemain Asing, Andalkan Bintang Baru Inisial JP
Bursa transfer paruh musim 2025/2026 belum dibuka, Persib Bandung sudah terindikasi melakukan sejumlah pergerakan.
Penulis: Sartika Harun | Editor: Sartika Rizki Fadilah
Memang joey tidak ada tato di lengan, tapi bobotoh pada notice ke simbol dari tato tersebut. Tato tersebut adalah simbol kerajaan belgia, sementara joey pelupessy sendiri saat ini sedang berada di klub liga 2 belgia. Menurut bobotoh itu hanya kebetulan atau memang ditunjukkan sedikit clue?
*bojan pernah bilang persib bandung butuh pemain lokal grade A, mungkin maksudnya joey," tulis @sahabattpersib, dilansir dari TribunWow.com.
Terbaru, mencuat indikasi lain dari Transfermarkt.
Media transfer kenamaan itu mencatat presentase Joey Pelupessy merapat ke Persib Bandung menyentuh angka 70 persen.
Hal ini dapat dikatakan sebagai sebuah indikasi bahwa Persib Bandung memang serius dan selangkah lagi bisa mendatangkan Joey Pelupessy.
Namun, langkah Persib Bandung untuk mendatangkan Joey Pelupessy sebenarnya tak akan mudah.
Mengingat Joey Pelupessy saat ini masih memiliki kontrak di klubnya, Lommel SK, klub kasta kedua Liga Belgia hingga 30 Juni 2026 dengan opsi perpanjangan satu tahun.
Dengan demikian, Persib Bandung harus mengeluarkan uang banyak guna menebus kontrak Joey Pelupessy di Lommel SK.
Persib Bandung punya opsi lain dalam mendatangkan Joey Pelupessy guna menghemat anggaran, yakni mendatangkannya dengan skema pinjaman.
Baca juga: Satu Kode Bursa Transfer Persib, Bobotoh Curiga Winger Andalan Merapat, Ini Sosoknya
2. Akan Ada Pemain Asing yang Diganti
Menelisik dari rumor yang beredar akhir-akhir ini, kabarnya akan ada pemain asing yang diganti oleh Persib Bandung.
Namun, tak disebutkan apakah berapa jumlah pemain asing yang diganti Pangeran Biru.
Rumor itu diunggah oleh akun Instagram yang membahas seputar sepak bola Tanah Air beserta isu transfernya, @liga_dagelann pada Senin, 3 November 2025.
Akun itu menjawab pertanyaan dari seorang warganet soal kabar pergerakan Persib Bandung di bursa transfer putaran kedua musim 2025/2026 mendatang.
"Ada pemain asing Persib yang diganti ga lan?," tulis warganet yang tak diketahui identitasnya tersebut.
| Tren Positif Persib Nyaris Terhenti Saat Lawan Selangor, Cesar Akui Timnya Main Buruk di Awal Laga |
|
|---|
| Satu Kalimat Dari Bojan Hodak Ini Bikin Pemain Persib Bangkit dan Kalahkan Selangor FC |
|
|---|
| Akhirnya Muncul 2 Pemain Pilihan Bojan Hodak di Bursa Transfer Persib |
|
|---|
| 5 Pemain Disebut-sebut Akan Gabung Persib di Bursa Transfer Paruh Kedua, Ini Daftarnya |
|
|---|
| Frans Putros Sebut Tandang ke Malaysia Serasa Bermain di Kandang: Dukungan Bobotoh Luar Biasa |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/cirebon/foto/bank/originals/Pelatih-Persib-Bandung-Bojan-Hodakfaz.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.