Persibmania
Persib Bandung vs Selangor FC, Bojan Hodak: Kami Tak Berada Dalam Tekanan
Persib Bandung bertekad memperpanjang tren positifnya dengan meraih poin penuh saat menghadapi Selangor FC
Editor:
Mutiara Suci Erlanti
Tribun Jabar/Gani Kurniawan
SELANGOR FC VS PERSIB BANDUNG - Para pemain Persib Bandung merayakan gol Andrew Jung ke gawang Selangor FC. Persib Bandung bertekad memperpanjang tren positifnya dengan meraih poin penuh saat menghadapi Selangor FC, pada AFC Champions League Two (ACL-2) di MBPJ Stadium, Malaysia, Kamis (6/11/2025).
"Tapi kami fokus kami perlu merancang, untuk meneruskan cara permainan kami," kata Gamel.
Sebab memang jika melihat kedudukan, kini Persib berada di puncak klasemen sementara ACL-2 grup G dengan poin 7, dan Selangor berada di dasar klasemen belum mendapatkan poin sama sekali.
"Seperti yang saya katakan kami perlu konsistensi dalam proses ini. Tapi saya sudah dapat mengenali semua pemain ini setelah satu bulan, setelah laga demi laga dilalui," tuturnya.
Gamel mengaku, pihaknya hanya sempat bekerja beberapa kali dengan para pemainnya secara mendalam untuk taktikal dan teknikal menjadi lebih baik.
"Kami telah melakukan yang terbaik (dalam persiapan) untuk hasil yang kami inginkan," ucapnya.
Berita Terkait: #Persibmania
| Persib Bandung Lawan Selangor FC, Pengamat Optimistis Maung Menang |
|
|---|
| Preview Persib Bandung Lawan Selangor FC, Maung Ingin Menang Lagi, Tuan Rumah Tak Mau Kalah |
|
|---|
| Persib Bandung Kontra Selangor FC, Marc Klok Target Lanjutkan Tren Kemenangan |
|
|---|
| Kabar Buruk Bagi Persib Bandung di H-1 Jelang Lawan Selangor FC, Federico Barba Demam |
|
|---|
| Lokasi Nonton Bareng Persib Bandung Lawan Selangor FC |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.