HUT TNI

25 Kata-Kata Selamat Ulang Tahun ke-80 TNI, Penuh Semangat Juang untuk Dibagikan di Sosial Media

ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), cocok dibagikan di media sosial.

Penulis: Sartika Harun | Editor: Dwi Yansetyo Nugroho
tribun
HUT KE-80 TNI - 25 Ucapan Selamat Hari Ulang Tahun ke-80 TNI Bermakna dan Penuh Motivasi Bagikan di Media Sosial 

TRIBUNCIREBON.COM - Berikut ragam ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), cocok dibagikan di media sosial.

HUT TNI diperingati setiap tanggal 5 Oktober. Tahun ini bertepatan pada Minggu (5/10/2025).

Pada HUT ke-80 TNI mengusung tema “TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia Maju.” 

Di momen ini, Anda dapat memperingatinya dengan berbagi ucapan selamat HUT ke-80 TNI yang bisa dibagikan di media sosial, seperti Facebook, Instagram, TikTok, Threads, dan lainnya.

Baca juga: Kenapa HUT TNI Dirayakan Setiap Tanggal 5 Oktober? Dari TKR Hingga TNI Modern, Begini Sejarahnya

Ragam Ucapan Selamat HUT ke-80 TNI

Berikut 25 ucapan selamat HUT ke-80 TNI berisi makna motivasi dan perjuangan:

1. Selamat Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia. Semoga TNI semakin jaya dan profesional dalam menjaga kedaulatan bangsa.

2. Dirgahayu ke-80 TNI. Terima kasih atas dedikasi dan pengabdianmu kepada negeri tercinta.

3. Selamat memperingati HUT ke-80 TNI
Semoga semangat juang dan patriotisme terus menyala dalam setiap langkah.

4. TNI adalah garda terdepan bangsa. Selamat ulang tahun ke-80, semoga semakin kuat dan terpercaya.

5. Selamat HUT ke-80 TNI. Semoga terus menjadi pelindung rakyat dan penjaga keutuhan NKRI.

6. Dirgahayu TNI ke-80. Semoga semangat Sapta Marga senantiasa menjadi pedoman dalam bertugas.

7. Selamat ulang tahun ke-80 TNI. Semoga semakin solid, tangguh, dan dicintai rakyat.

8. Terima kasih TNI atas pengabdian selama 80 tahun. Dirgahayu dan teruslah menjadi kebanggaan bangsa.

9. Selamat HUT ke-80 TNI. Semoga semakin profesional dan modern dalam menghadapi tantangan zaman.

Sumber: Tribun Cirebon
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved