Persibmania
Jadwal Championship Series Persib Bandung Lawan Bali United, Bojan Hodak Menyambut Gembira
Persib Bandung akan menghadapi Bali United di Championship Series Liga 1 2023/2024.
Editor:
taufik ismail
Tribun Bali/Wayan Diky Setiawan
Insiden yang terjadi di laga Persib Bandung melawan Bali United, Senin (18/12/2023).
"Tapi saat ini juga ada 4-5 pemain yang cedera ringan bisa pulih karena mereka butuh sekitar tujuh hari untuk pulih," kata pelatih asal Kroasia ini.
Bojan berharap, saat tampil di Championship Series, timnya dalam kondisi siap.
Jika itu terjadi, maka ia punya pilihan lebih untuk formasi terbainya.
"Harapannya tentu saja kami memiliki kekuatan penuh."
"Tapi tidak apa-apa, semuanya juga mengalami hal yang sama dari keempat tim yang bertanding."
"Jadi kami akan bersiap sambil menunggu," ucapnya di laman resmi klub.
Baca juga: Update Transfer, 4 Pemain Timnas Unggulan Menuju Persib, 1 Striker dan Bek Berpeluang Masuk
Berita Terkait: #Persibmania
| Setelah Kalahkan Bali United, Persib Langsung Jalani Sesi Latihan di 2 Tempat Berbeda |
|
|---|
| Persib Diuntungkan Karena Pemain Bali United Dapat Kartu Merah, Hodak: Kami Bisa Memanfaatkannya |
|
|---|
| Persib Tumbangkan Bali United 1-0, Julio Cesar Singgung Kekuatan Lini Pertahanan Maung |
|
|---|
| Komentar Bojan Hodak Usai Persib Bandung Menang Lawan Bali United, Puji Dua Pemain |
|
|---|
| Kecelakaan Maut di Tanjakan Cae Sumedang, Bus Kecil Terguling, Tiga Orang Meninggal |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.