Liga Inggris

7 Pemain Dijual Arsenal Demi Datangkan Kylian Mbappe, The Gunners Incar Superstar PSG Musim Ini

Di samping itu, Arsenal juga menaruh hati kepada Mbappe yang kini menjadi incaran.

tribun
Reiss Nelson 

6. Gabriel Jesus

Gabriel Jesus
Gabriel Jesus

Arsenal mendatangkan Gabriel Jesus dari Manchester City pada 2022. Pemain asal Brasil tersebut kemudian menjadi andalan di lini depan The Gunners.

Namun, Gabriel Jesus belum memberikan dampak yang besar selama berada di Arsenal. Selain belum mencetak banyak gol, dia juga sering diganggu cedera.

Pada musim ini, Gabriel Jesus baru mencetak empat gol pada ajang Premier League. Kylian Mbappe bisa menjadi upgrade bagi pemain berusia 26 tahun tersebut.

7. Reiss Nelson

Reiss Nelson
Reiss Nelson

Reiss Nelson sudah cukup lama berada di tim utam Arsenal. Namun, winger asal Inggris tersebut masih belum mendapat kepercayaan untuk menjadi starter reguler di klub.

Pada musim ini, Nelson sudah memainkan 20 pertandingan di seluruh kompetisi. Dia menyumbang satu gol dan tiga assist dari penampilannya tersebut.

Nelson menandatangani kontrak baru di Arsenal pada awal musim ini. Dia bisa dijual The Gunners untuk mengurangi tagihan gaji mereka.

 

Baca berita Tribuncirebon.com lainnya di GoogleNews

Sumber: Tribun Cirebon
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved