5 Pemain dengan Kontrak Termahal di Liverpool, Tertinggi Dibayar The Reds 84,65 Juta Euro
Di tangan Jurgen Klopp-lah, Liverpool sukses menjadi klub yang minim mengalami kekalahan.
Penulis: Sartika Rizki Fadilah | Editor: Sartika Rizki Fadilah
TRIBUNCIREBON.COM - Liverpool dikenal sebagai klub dengan sejuta prestasi.
Meski sempat mengalami penurunan, namun The Reds kerap kali menunjukan performa yang cukup stabil.
Di tangan Jurgen Klopp-lah, Liverpool sukses menjadi klub yang minim mengalami kekalahan.
Sebagai klub dengan prestasi yang cemerlang, Liverpool kerap kali membeli pemain dengan harga yang fantastis.
Hal ini dilakukan guna menunjang eksistensi The Reds sebagai klub terhebat.
Sebut saja di era Jurgen Klopp, kerap membeli sejumlah pemain dengan bayaran yang cukup mahal.
Terdapat sejumlah pemain yang didatangkan Liverpool dengan bayaran cukup tinggi di era Jurgen Klopp.
Mereka adalah Darwin Nunez hingga Virgin van Dijk bermain untuk Liverpool dengan harga yang tinggi.
Lantas siapa saja pemain Liverpool dengan bayaran Mahal? Berikut Tribuncirebon.com sajikan:
Baca juga: 5 Pemain Liverpool yang Diisukan Keluar dari The Reds Susul Jurgen Klopp, Semua Pemain Bintang
1. Luis Diaz
Luis Diaz dibeli Liverpool pada bursa transfer musim dingin 2022, ia ditangkan dari FC Porto dengan bayaran sebesar 47 juta euro.
Mau tidak mau, Liverpool harus membayar Luis Diaz dengan mahar fantastis, mengingat Diaz merupakan pemain reputasi yang mentereng.
Saat bermain bersama Timna Kolombia, Luis Diaz sukses menjaid pemain top skor Copa America 2021.
Bergabung bersama Liverpool pada 30 Januari 2022 lalu, Luis Diaz sukses menjadi pemain andalah Jurgen Klopp.
Dalam karirnya bersama The Reds, Diaz berhasil menyumbangkan enam gol dengan lima assist.
| Prediksi Skor Nottingham Forest vs Man United di Liga Inggris, The Reds Curi Poin Skor Akhir 0-2 |
|
|---|
| Prediksi Skor Liverpool vs Aston Villa di Liga Inggris, The Reds Bangkit Sapu Bersih Skor Akhir 3-1 |
|
|---|
| Prediksi Skor Brentford vs Liverpool di Liga Inggris: The Reds Main Gacor Skor Akhir 1-3 |
|
|---|
| Prediksi Skor Manchester United vs Brighton, The Reds Devil Kunci Kemenangan Skor 3-2 |
|
|---|
| Jadwal Liga Inggris Pekan 8 Sajikan Duel Sengit: Man City vs Everton hingga Liverpool vs Man Utd |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.