Adegan Romantis Arya Saloka & Amanda Manopo di Ikatan Cinta Buat Inul Daratista Baper: Gemas Aku Tuh
Amanda Manopo dan Arya Saloka sukses membuat baper para penonton Ikatan Cinta sebagai pasangan suami istri yang romantis.
Di cuplikan itu terlihat ketika Andin dan Al berjalan di lorong rumah sakit guna memeriksakan kandungan.
Mendadak Andin meniru pasangan yang bergandengan seketika lewat di depan mereka.
Sikap Andin membuat Al heran, malah membuat Andin merajuk tidak ingin disentuh Mas Al.
Pemandangan ini membuat Inul Daratista gemas sendiri oleh tingkah pasangan fiktif itu.
"Gemes akutuh", kata Inul.
Dalam sinetron Ikatan Cinta sosok Aldebaran (Arya Saloka) dan Andien (Amanda Manopo) tidak bisa dilepaskan.
Kalau saja salah satunya tidak ada dalam alur sinetron tersebut maka penonton Sinetron Ikatan Cinta akan kecewa.
Setiap kali Andien punya masalah besar dipastikan Aldebaran selalu ada di hadapannya untuk membantu.
Meskipun diawal-awal cerita Aldebaran dikenal keras hati untuk Andien.
Sebuah rahasia sinetron Ikatan Cinta akhirnya terkuak.
Hal itu adalah saat adegan Andien terancam jatuh dari lantai atas
Dilansir Instagram supporttalman19, Rabu (11/8/2021), rahasia adegan tersebut dibeberkan.
"Mas aku takut mas, aku ngak bisa mas, "ujar Andin.
Dibawah lantai Alebaran sudah siap menangkap Andie jika terjatuh dari lantai atas.
"Kamu percaya saya kan, Andien, "ujar Aldebaran.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/cirebon/foto/bank/originals/amanda-manopo-dan-arya-saloka.jpg)