Timnas Indonesia

Asa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Masih Terbuka, Asalkan Penuhi Syarat Ini

Gol Timnas Indonesia diciptakan melalui eksekusi penalti Kevin Diks pada menit 11' dan 88', setelah pemain Arab Saudi tertangkap VAR

PSSI.org
Pemain Timnas Indonesia menjalani latihan jelang laga melawan Jepang. 

1. Timnas Indonesia dan Arab Saudi Menang dari Irak

Timnas Indonesia finis sebagai runner-up grup dengan perolehan 3 poin dan Arab Saudi sebagai juara grup dengan perolehan 6 poin.

Sementara Irak, tanpa koleksi poin berada di dasar klasemen.

Pasukan Garuda akan lolos ke play-off ronde 6 Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada bulan November 2025.

2. Timnas Indonesia Menang dari Irak, Arab Saudi Kalah dari Irak

Maka, penentuan posisi klasmen grup B akan merujuk kepada selisih gol setelah ketiga tim memperoleh 3 poin serupa.

Timnas Indonesia perlu memperoleh margin kemenangan besar saat berhadapan Irak, agar tidak menempati posisi paling buncit.

3. Timnas Indonesia Imbang dari Irak, Arab Saudi Menang dari Irak

Timnas Indonesia dan Irak akan memperoleh satu poin serupa di klasemen akhir grup B.

Penentuan berikutnya adalah selisih gol, diharapkan Irak menelan margin kekalahan lebih besar ketika berhadapan dengan Saudi.

Maka, Timnas Indonesia berhak finis di urutan runner-up dengan perolehan satu poin dan -1 selisih gol.

Baca berita Tribuncirebon.com lainnya di GoogleNews

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved