Jelang Bursa Transfer, Persib Punya 3 Incaran Bek Muda Anyar, Bojan Tumbalkan 1 Pemain Senior
Dalam kabar yang beredar disebut Pangeran Biru bakal merombak lini belakang dengan menggaet bek lokal.
Penulis: Sartika Harun | Editor: Sartika Rizki Fadilah
Biodata Kadek Raditya
Nama : Kadek Raditya Maheswara
Tanggal lahir : 13 Juni 1999 (25)
Tempat kelahiran : Denpasar, Indonesia
Tinggi : 1,78 meter
Kewarganegaraan : Indonesia
Posisi : Bek - Bek Tengah
Kaki dominan : Kanan
Klub Saat Ini : Persebaya Surabaya
Agen pemain : GBL
Bergabung : 1 Juli 2023
Kontrak berakhir : 2025
Harga pasaran : Rp2,61 miliar (per 15 Juli 2024)
Catatan Statistik Berdasarkan Klub
Persebaya Surabaya : 37 pertandingan, 2 gol, 7 kartu kuning, dan 3.023 menit bermain.
Teka-teki Wiliam Marcilio di Laga Persib Bandung Lawan Arema FC, Akankah Dimainkan? |
![]() |
---|
Prediksi Laga Persib Bandung Lawan Arema FC, Maung Bisa Bawa Poin Penuh dari Kanjuruhan |
![]() |
---|
Hadapi Tim Singa Lagi Setelah Empat Hari, Pelatih Persib Bandung Bidik Kemenangan di Kanjuruhan |
![]() |
---|
Persib Bandung vs Lion City Sailors 1-1, Marc Klok: Kami Main Baik Tapi Hasilnya Tak Baik |
![]() |
---|
Persib Gagal Menang Atas Lion City Sailors, Bojan Hodak Ungkap Kesalahan yang Bikin Kebobolan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.