Piala AFF U19 2024

INDONESIA JUARA, Garuda Muda Bungkam Thailand 1-0, Jens Raven Menangis Bentangkan Merah Putih

Jens Raven menangis sambil membentangkan bendara Merah Putih saat Timnas U-19 Indonesia menjadi juara setelah mengalahkan Timnas U-19 Thailand

(SURYA/HABIBUR ROHMAN)
INDONESIA JUARA, Garuda Muda Bungkam Thailand 1-0, Jens Raven Menangis Bentangkan Merah Putih 

Laga akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada Senin (29/7/2024) pukul 19.30 WIB.

Pelatih Timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri akan berharap tuah Jawa Timur lagi untuk mengunci gelar.

Baca juga: Lebih Ringan dari Tuntutan JPU, Terdakwa Kasus Subang Danu Divonis 4 Tahun Penjara, Ini Alasannya

Pelatih asal Sumatra Barat itu pernah membawa Timnas U-19 Indonesia juara Piala AFF U-19 2013 silam di Sidoarjo, Jawa Timur.

Indra Sjafri bakal tetap memasang tiga pilar penting di lini belakang yakni Kadek Arel, Iqbal dan Buffon.

Ketiganya saat ini telah berhasil mencetak gol, meski mereka bertugas menjadi pemain belakang.

Produktifitasnya tentu akan menjadi alasan, Indra Sjafri tetap menurunkan ketiganya di babak final melawan Thailand.

Sementara sebaliknya, Malaysia akan menantang Australia dalam perebutan tempat ketiga pada venue yang sama, namun pukul 15.00 WIB.

Baca juga: Membelah 116,78 Km, Kecamatan Kalitidu dan Kecamatan Dander Bojonegoro Terbabat Tol Ngawi-Tuban

Susunan Pemain atau Line Up Timnas U19 Indonesia dilansir TribunCirebon.com dari Twitter Timnas Indonesia:

Indonesia Formasi (3-5-2):

Ikram (GK); Kadek Arel, Iqbal G, A Buffon, Welber J, Kafiatur, Mufli H, Dony, Afrisal, Jens Raven, Arlyansyah.

Thailand Formasi (3-4-3):

Kittipong B (GK); Singha, Jhetsaphat, Jirapol, Phongsakon, Piyawat, Pikanet, N Promthongmee, Thanakrit, Pitipong, Caelan.

 

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved