Viral
Langgar Lalu Lintas, Pengendara Fortuner Nekat Seruduk Polisi di Jalanan, Videonya Viral
Saat diberhentikan, bukannya pemilik mobil keluar, si supir justru nekat melajukan mobilnya ke arah polisi yang bertugas.
Penulis: Sartika Rizki Fadilah | Editor: Sartika Rizki Fadilah
ig
Langgar Lalu Lintas, Pengendara Fortuner Nekat Seruduk Polisi di Jalanan, Videonya Viral
”Petugas tidak apa-apa, pengendara tetap jalan tidak ada masalah," jelas Maulana.
Baca juga: Curi Spion Fortuner Milik Tetangga, Dua Warga Jatinangor Sumedang Diringkus Polisi
Identitas pengendara tak diketahui
Maulana mengaku tidak mengetahui identitas pengendara Fortuner itu.
"Identitasnya tidak diketahui. Belum tahu nomor polisinya karena anggota fokus lagi pengaturan (lalu lintas)," ungkap Maulana.
Adapun berdasarkan video yang viral di jagat maya, pelat nomor Fortuner itu terlihat jelas, yakni B 12 MGN.
Saat ditanya perihal pelat nomor yang terekam dalam video, Maulana belum memberikan jawaban lebih lanjut.
Ada kabar yang beredar bahwa Fortuner itu merupakan mobil dinas.
Maulana pun menyanggah kabar tersebut.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Viral
Sosok Widiyanti Putri, Menteri Pariwisata yang Viral Minta Air Galon untuk Mandi |
![]() |
---|
Viral Video Prabowo dan Gibran Diputar di Bioskop Sebelum Film |
![]() |
---|
Putra Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa Berani Sindir Sri Mulyani 'Agen CIA' |
![]() |
---|
Warganet Takjub Lihat Oppa Korea Nikahi Gadis Sukabumi, Pengantin Padukan Budaya Sunda-Korea |
![]() |
---|
Dua Bocah Viral di Gowa yang Pungut Makanan Sisa HUT Kemerdekaan RI Dapat Bantuan dari Kapolres |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.