Dua Begal di Banjaran Ini Tuduh Korbannya Memukul Adiknya Agar Korban Berhenti dan Ambil Motornya
Sehingka kata Hendra, korban ketakutan, begitu korban takut kemudian para tersangka ini mengeluarkan senjatanya.
Laporan Wartawan Tribunjabar.id, Lutfi Ahmad Mauludin
TRIBUNCIREBON.COM, BANDUNG - Dua begal yang melakukan aksinya dengan menuduh korban telah memukul adiknya, berhasil diringkus jajaran Polresta Bandung.
Kapolresta Bandung, Kombes Pol Hendra Kurniawan, mengatakan, pihaknya berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemerasan di wilayah Polsek Banjaran.
"Kami berhasil mengamankan dua orang pelaku, di mana salah satu pelaku, adalah residivis dengan permasalahan yang sama," ujar Hendra, di Mapolresta Bandung, Senin (29/3/2021).
Adapun pelaku, yakni DDF (23) dan AR (24), adapun yang residivis, yakni DDF.
Baca juga: Warganet Geram Kebakaran Kilang Minyak Balongan Indramayu Disyukuri Pengguna Facebook Ini dan Viral
Baca juga: Kapolda Jabar Ungkap Penyebab Kebakaran Pertamina RU VI Balongan Indramayu Diduga Karena Hal Ini
"Kronologisnya adalah dua pelaku ini memepet korban, kemudian menakut-nakuti dengan menggunakan sajam, memukul dengan menggunakan helm, sehingga korban terjatuh," kata Hendra.
Hendra mengatakan, korban sempat melarikan diri, tapi terkejar oleh para pelaku.
"Mereka (tersangka) menuduh bahwa korban telah memukul ade dari para tersangka, sebagai alasan untuk menghentikan kendaraan tersebut," ujarnya.
Sehingka kata Hendra, korban ketakutan, begitu korban takut kemudian para tersangka ini mengeluarkan senjatanya.
"Sehingga korban, menyerahkan kendaraannya, begitu saja," kata Hendra.
Akibat perbuatannya, menurut Hendra, para pelaku, terjerat pasal 365 KUHPidana tentang pencurian dan kekerasan.
"Ancaman hukumannya 9 tahun penjara," ucapnya.
Baca juga: TAYANG SAAT INI di Indosiar, Persib Bandung Vs Persita Tangerang, Ketajaman Duo Striker Persib Diuji
Baca juga: Dosen Cantik Jadi Viral Karena Mirip Lisa BLACKPINK, Banyak Mahasiswa Antre untuk Daftar ke Kelasnya
Live Streaming Persija Jakarta vs PSM Makassar, Laga Hidup Mati Menuju Final Piala Menpora 2021 |
![]() |
---|
Arya Saloka Ditinggal Putri Anne Saat PDKT, Kisah Asmara Sebelum Menikah Terungkap: Pacar Temen Gue |
![]() |
---|
PS Sleman vs Persib Bandung Leg 2, Dejan Antonic Keluhkan Waktu Persiapan yang Mepet |
![]() |
---|
Revan Bocah yang Dibuang Ibu Kini Jadi Anak Kapolres, Penampilan Terbaru Disorot, Ingin Jadi Polisi |
![]() |
---|
Saung Abah Sarji Kini Seperti Basecamp Persib Bandung, Dapat Bantuan Dari Dedi Mulyadi dan PT PBB |
![]() |
---|