Imbas Corona, Kontribusi Pendapatan Sektor Wisata di Jabar Alami Penurunan, Ridwan Kamil Lakukan Ini
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyebutkan bahwa kontribusi pendapatan sektor wisata di Jawa Barat mengalami penurunan hingga 30 persen.
Laporan Kobtributor Kuningan, Ahmad Ripai
TRIBUNCIREBIN.COM,KUNINGAN - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyebutkan bahwa kontribusi pendapatan sektor wisata di Jawa Barat mengalami penurunan hingga 30 persen.
"Angka penurunan ini dari biasa kontribusi pendapatan sebesar 65 persen," ungkap Ridwan Kamil disela kunjungan kerjanya ke lokasi wisata Waduk Darma Kabupaten Kuningan, Minggu (18/10/2020).
Kunker orang nomor satu di Jabar ini sekaligus dalam rangka melihat sudah sejauh mana pembangunan yang telah dilaksanakan di lokasi wisata perariaran Jawa Barat wilayah timur, pada tahap pertama.
Baca juga: Mantan Kapolri Dai Bachtiar Ungkap Keuntungan Bagi Daerah, Jika Putrinya Jadi Bupati Indramayu
Baca juga: Pulau Batu Datar Muncul di Tengah Waduk Darma Kuningan, Dulunya Permukiman Warga yang Terendam
"Pembangunan tahap pertama sebagai upaya memberikan dukungan agar ekonomi di desa pariwisata meningkat," kata pria yang akrab disapa Kang Emil.
Dia mengatakan, sejauh ini sudah ada bantuan untuk beberapa desa wisata terbaik di Indonesia, khusus di Kabupaten Kuningan yaitu Desa Cibuntu, Desa Cipasung.
"Dimana lokasi atau daerah itu memiliki destinasi wisata yang berada kawasan Gunung Ciremai, kemudian situ biru, dan lainnya," katanya.
Hal Ini merupakan dukungan konkrit dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat agar ekonomi kota dan kabupaten.
"Dapat memberikan nilai kesejahteraan bagi lingkungan masyarakat sekitar," ujarnya.
Baca juga: Suami Hanya Ingin Main Terus, Mama Muda Stres Ambil Pisau dan Bunuh Bayinya
Sebelumnya, Gubernur Jawa Barat di bareng Bupati Kuningan menghadiri acara Sedekah Bumi di Desa Cibuntu.
Hasil Liga Inggris, Manchester United Sikat Tottenham Hotspur, Pangkas Jarak dengan Manchester City |
![]() |
---|
Kapal-kapal Nelayan Dikerahkan untuk Cari ABK Indramayu yang Tenggelam di Kalbar, 3 Hari Baru Ketemu |
![]() |
---|
Persib Bandung Susah Payah Kalahkan Persebaya di Paiala Menpora 2021, Robert Alberts Bilang Begini |
![]() |
---|
Jadwal Imsakiyah 2021 Kota Cirebon, Dilengkapi Bacaan Niat dan Doa Buka Puasa Ramadan 1442 H |
![]() |
---|
Profil Ezra Walian Penyerang Persib Bandung yang Mencetak Gol Super Cepat Saat Melawan Persebaya |
![]() |
---|